pages

Friday, 3 June 2011

Aisyah dan Maisyah

 

Bagaimana kalau kita bahas ttg "Aisyah & Maisyah: Persiapan Keuangan Menuju Pelaminan" Para jomblo dah pada bangun blm nih?

Oke kita mulai Aisyah & Maisyah ya.... tagnya #AiMa ya....

Aisyah adlh istri Rasulullah SAW yg paling sering dibahas dlm sejarah. Aisyah adlh icon istri idaman para lelaki bujangan. #AiMa

Maisyah artinya sumber nafkah... api pembakar tungku di dapur, bensin penggerak mesin rumah tangga, perannya kecil tapi penting. #AiMa

Aisyah & Maisyah adalah 2 hal yg menjadi faktor tarik-ulur para pemuda di penghujung masa lajangnya..... #AiMa

"Aisyah sih sdh ada, tapi maisyahnya blm siap." Begitu kilah para pemuda ketika ditanya oleh ustadznya utk segera menikah... #AiMa

Maka stlh lulus kuliah, para pemudi sdh pasang sign "Yes, I'm ready...!" Tapi sayang, para pemuda msh duduk bimbang di pojok mesjid. #AiMa

Pemuda jomblo: "cari Aisyah dulu apa maisyah dulu ya... pusying ah."

Coba perhatikan perbincangan di kalangan jomblo saat menghadiri akad nikah atau resepsi pernikahan. Pemuda & Pemudi beda bahasannya. #AiMa

Para pemudi colek pengantin, tanya bagaimana perasaannya, kenal dimana, dll | Pemuda colek pengantin & tanya "abis berapa lu?" #AiMa

Di sini lah para pemuda hrs diluruskan pemahamannya. Mereka menunda menikah hanya dgn alasan blm ada biaya tuk resepsi yg mahal. #AiMa

Wahai para pemuda, ketahuilah... semahal2 biaya resepsi, masih bisa nego, masih bisa juga patungan.... #AiMa

Tapi semurah-murahnya biaya hidup stlh menikah, itu tanggungjawabmu sendiri sebagai suami....! #AiMa

Saya ulangi: "Semahal apapun biaya resepsi, bisa nego & patungan. Tapi semurah apapun bea hidup, hrs dari kantong sendiri" #AiMa

Maka benahi prioritasmu... mengusahakan maisyah BUKAN utk biaya resepsi, tapi utk biaya hidup MANDIRI sesudah menikah. #AiMa

Jadi klo nabung abis2an buat pesta besar, lalu setelah itu numpang sama mertua, itu namanya TER...LA...LU...!!! #AiMa

Tunda pernikahan dgn alasan blm punya dana buat resepsi, tapi malah ngabisin duit buat pacaran sana sini, itu namanya TER...LA...LU... #AiMa

Tapi bagaimana kalau emang buat biaya hidup saja sepertinya blm cukup...? Silakan baca QS.24:32 #AiMa

Jika mrk miskin Allah akan mmampukan mrk dgn karunia-Nya. Dan Allah maha luas (pemberian-Nya) lagi maha mengetahui.“(QS.24:32) #AiMa

HANYA dgn menikah saja, Allah berikan rezeki... apalagi kalau stlh menikah menjadi tambah tanggungjawab, tambah semangat berusaha. #AiMa

Tapi gmn klo camer yg minta pesta pernikahan seperti ini itu..? | Statusnya msh camer kan? Klo gak sanggup, berarti gak jodoh! Simple! #AiMa

Lulus kuliah alasannya blm kerja. Sdh kerja alasannya blm karyawan tetap. Sdh diangkat, ada lagi alasannya ini itu.... #AiMa

Maaf, ada masalah dgn jaringan..... jadi agak lambat nih.... bkn sabotase dari para jombloers yg tersinggung kan? ;)

Nunggu mapan baru nikah? Apa Nikah agar menjadi mapan? #AiMa

anchaanwar @ahmadgozali paling ga logis kalo ngutang demi pesta berdurasi 2 jam! Heloo ur marriage life is not only 2 hours! It's just urstarting point

Blm punya rumah, blm punya kendaraan, blm punya gaji tinggi ... Itu cuma alasan. Yg benar adlh blm punya NYALI #AiMai

Kalau Anda menunggu mapan, agar bisa menarik hati wanita agar mau dinikahi... Kira2 apa ya alasannya dia mau? #AiMa

Istilah Sakinah-Mawaddah-Warahmah: Damai-Cinta-Kasih.... ini adalah tangga urutan tiada Kasih tanpa Cinta, & tiada Cinta tanpa Damai. #AiMa

Sakinah-Mawaddah-Warahmah itu hadir setelah menikah. Sakinah itu artinya damai, tenang, mapan. Artinya mapan baru hadir stlh menikah. #AiMa

Oke, Bab-1 #AiMa selesai ya. Mantapkan niat, ubah prioritas keuangan.... utk hidup setelah menikah, bkn utk resepsi mewah.

"Maisyah udh ada, tapi Aisyah blm ketemu." Itu juga alasan. Yg benar adlh blm ketemu NYALI utk nyari Aisyah. #AiMa

Utk para pemuda, jgn tunggu mapan. Yg penting BERPENGHASILAN, sanggup bertanggungjawab menafkahi istri. #AiMa

Utk para pemudi, jgn tunggu pemuda tampan berkuda putih menjemputmu. Siapkan diri juga secara finansial. Siap start dari NOL. #AiMa

Oke, niat sdh mantap. Aisyah sdh siap. Maisyah sdg dijemput. Lanjut Bab-2 ttg Taaruf & Seleksi (ttp dari kacamata keuangan ya....) #AiMa

Bab 2 >

Mentor : @ahmadgozali  (Financial Planner)

Sabtu 04 Juni 2011   09.00 WIB – Selesai

Aula Twitterland Pengusaha, Indonesia

No comments:

Post a Comment